Banteng Temanggung Bangkit!

0

Temanggung Bangkit

Menjadi sebuah komitmen PDI Perjuangan Jawa Tengah, khususnya kader-kader Banteng PDI Perjuangan Kabupaten Temanggung, untuk solid bergerak.

Bangkit adalah sebuah upaya untuk bergerak dan berderap lebih progresif, dalam rangka penguatan tenaga kaum Marhaen.

Banteng Jawa Tengah harus menjadi Pelopor, motor penggerak di berbagai lini, agar Jawa Tengah tetap dan terus menjadi Kandang Banteng.